Yesus adalah penuntun hidup kita. Dia menuntun kita lewat Sabda-Nya yang terdapat pada Kitab Suci. Sabda Yesus semakin hidup dan mengena dalam hati kita, ketika Sabda itu dikaitkan dalam kehidupan nyata. Jika keduanya telah terkaitkan satu sama lain, sungguhlah baik bila dibagikan kepada sesama. Buku Tebarkanlah Jalamu: Inspirasi Sabda Hari Minggu dan Hari Raya Tahun C ini dapat menjadi pegangan bagi semua orang dalam menghidupi dan membagikan Sabda-Nya. Dengan bahasa yang mengalir dan menarik penulis mengajak kita untuk menjadikan buku ini sebagai sumber inspirasi dalam memberikan renungan dan homili pada hari Minggu dan Hari Raya.
Reviews
There are no reviews yet.